Korsel Ancam akan Tenggelamkan Kapal China yang Mencuri di kawasannya - Commando

Nelayan China Kembali Berulah, Nekat Mencuri Ikan di Wilayah Perairan Korsel, Korsel Ancam Akan Tenggelamkan Kapal China yang mencuri ikan di kawasannya - Commando

C0MANDO.COM - KOREA SELATAN - Dikabarkan jika baru baru ini korsel melayangkan ancaman akan menenggelamkan kapal China yang berani mencuri ikan di kawasan perairan Korea Selatan. Ancaman ini sendiri Dilontarkan oleh korsel setelah semakin banyak nya kapal nelayan china yang menerobos masuk dan melakukan pencurian ikan di kawasan korsel,

Nelayan China Kembali Berulah, Nekat Mencuri Ikan di Wilayah Perairan Korsel, Korsel Ancam Akan Tenggelamkan Kapal China yang mencuri ikan di kawasannya - Commando

Baca Juga Berita Terkini Lainnya :
Dua Kapal Perang TNI Angkatan Laut Akan gelar latihan bersama dengan Negara Sahabat 
siswa SMA Yang berlaku tak sopan terhadap Guru Menuai Kecaman dan Hujatan dari Natizen 


Terkait dengan hal ini Wakil kepala Penjaga Pantai Negara Korea Selatan, Lee Choon-jae menyebutkan jika, pihaknya akan melakukan berbagai cara yang efektif untuk mengusir kapal kapal nelayan China yang melakukan pencurian ikan di wilayahnya, termasuk dengan cara langsung melepaskan tembakan, yang mungkin akan langsung menghancurkan kapal nelayan China tersebut.
"Kami akan secara aktif menanggapi kapal nelayan China yang menghalangi keadilan dengan menggunakan segala cara yang mungkin diperlukan, seperti melepaskan tembakan langsung dan menyita kapal nelayan tersebut, serta menembakkan senjata," ucap Lee, seperti dilansir Sputnik pada Rabu (12/10).

Bahkan dikabarkan jika pada bulan lalu, sedikitnya tiga orang nelayan asal china yang mati di tempat setelah penjaga pantai Korsel melemparkan suar ke atas kapal ketiga nelayan tersebut. Beijing langsung melemparkan protes keras atas insiden tesebut.

"Kami berharap Korsel dapat mulai dari perspektif situasi yang lebih luas dalam hubungan bilateral dan dengan tenang dan rasional menangani isu yang relevan," kata juru bicara pemerintah China Geng Shuang sebuah jumpa pers di Beijing beberapa waktu lalu.

Berkomentarlah Dengan Bijak
EmoticonEmoticon